Selasa, 28 Agustus 2007

gulai daun singkong

Bahan:
150 gram daun singkong
1 lembar daun kunyit
3 lembar daun jeruk
1 batang serai dimemarkan
500 ml santan dari 1/4 butir kelapa
250 ml santan dari 1/4 butir kelapa

Bumbu halus:
5 butir bawang merah
3 siung bawang putih
3 buah cabai merah
2 cm jahe
2 cm lengkuas
1 sdt garam

Cara membuat:
1. Rebus bumbu halus, daun kunyit, daun jeruk, serai, dan santan encer.,
2. Tambahkan daun singkong rebus. Biarkan hingga matang.
3. Tambahkan santan kental, aduk sampai bumbu meresap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar